Cara menghilangkan bekas jerawat secara alami

Advertisement

Cara menghilangkan bekas jerawat secara alami - Jerawat yang timbul di muka sangatlah menjengkelkan bukan? karena memang ini terjadi dikarnakan dengan beberaa faktor dan sebab yang mungkin timbulnya jerawat, namun bagi sebagian wanita jerawat ini bisa menjadi hal yang sangat menyebalkan karena memang membuat risih dan tidak percaya diri. Maka dari itu wanita rela untuk melakukan segala cara demi menghilangkan jerawat, entah itu mengilangkan jerawat secara alami maupun yang dengan produk penghilang jerawat yang ada.

Cara menghilangkan bekas jerawat secara alami

Disini saya tidak akan menerangkan dulu bagaimana menghilangkan jerawat tapi disini saya akan mencoba berikan tips atau cara yang memang sesuai judul diatas yaitu menghilangkan bekas jerawat yang pastinya dapat anda praktekan sendiri kerena yang akan saya berikan ini cara alami.

1. Minyak Pohon Teh
Teh tidak enak untuk diminum sajak karena teh juga mampu menghilangkan bekas jerawat, jika disekitar rumah sobat ada pohon teh silahkan sobat tinggal mengoleskan ke bakas jerawat secara rutin.

2. Bengkuang
Bengkuang bisa menjadi alternatif untuk menghilangkan bekas jerawat, dengan cara menggosokan bengkuang yang sudah dikupas kebagikan bekas jerawat.

3. Telur
Ternyata telur ini mampu menghilangkan bekas jerawat dan menjadikan masker dengan cara diamkan selama 15-20 menit lalu bersihkan dengan air bersih. Lakukan dua kali dalam seminggu.

4. Jeruk Nipis
Juga dikenal sebagai bahan ampuh untuk menghilangka bekas jerawat, berikut ini cara nya basahi kapas dengan jeruk nipis dan usapkan ke noda jerawat. Sebelumnya, pasti kulit wajah Anda sudah dibersihkan dengan air hangat. Diamkan olesan jeruk nipis itu beberapa saat dan bilas dengan air.

Demikian yang dapat saya berikan kali ini kepada sobat yang memang sedang mencarinya mengenai cara menghilangkan bekas jerawat secara alami ini, semoga saja bisa bermanfaat.

Advertisement

Related: Cara menghilangkan bekas jerawat secara alami

0 Response to "Cara menghilangkan bekas jerawat secara alami"